Alat Ukur Tekanan Ban AMTAST TA109

Alat Ukur Tekanan Ban AMTAST TA109 adalah sebuah perangkat ukur yang dapat digunakan untuk mengukur tekanan angin pada ban kendaraan agar tekanan angin ban sesuai dengan standar.

Pemesanan dapat melalui :
Kategori :
Share this :

Deskripsi

Alat Ukur Tekanan Ban AMTAST TA109 adalah sebuah perangkat pengukuran yang dapat digunakan untuk mengukur tekanan angin pada ban kendaraan, hal ini bertujuan agar tekanan angin ban sesuai dengan standar. Perangkat ukur ini dapat memberikan hasil pengukuran dengan jelas, karena sudah dibekali dengan adanya layar LCD sehingga nyaman dalam membaca hasil pengukuran.

Pada umumnya alat ukur ini diaplikasikan diberbagai bengkel reparasi terutama untuk kendaraan berat. Tidak hanya itu saja, perangkat ukur ini juga sudah dibekali dengan berbagai fitur yang mumpuni, salah satunya yaitu dibekali dengan teknologi mikrokomputer dan sistem digital yang tentunya mengoptimalkan pengguna dalam penggunaannya.

Fitur Alat Ukur Tekanan Ban AMTAST TA109 :

  • Terdapat fitur auto OFF yang dimana alat ini dapat mematikan perangkatnya secara otomatis jika sudah tidak digunakan, dengan demikian dapat menghemat penggunaan daya perangkat.
  • Dibekali juga dengan satuan pengukuran PSI / BAR yang akan mengoptimalkan kinerja alat pada saat digunakan
  • Mampu memberikan hasil pengukuran dengan akurat karena alat ini memiliki tingkat akurasi pengukuran yang tinggi.
  • Alat yang sudah dilengkapi dengan teknologi mikrokomputer dan sistem digital sehingga dapat menunjang kinerja dengan baik.
  • Perangkat ini dirancang dengan desain yang sederhana dan simpel sehingga alat ini praktis sekali jika dibawa bepergian.

Spesifikasi Alat Ukur Tekanan Ban AMTAST TA109 :

  • Layar LCD : 21 × 10 mm
  • Sumber Daya: baterai lithium CR-2032
  • Jangkauan Pengukuran : 0 hingga 100 psi (0 – 7,0 BAR)
  • Resolusi : 0,5 PSI (0,05 BAR)
  • Akurasi : ± 1% FS
  • Berat : sekitar 40 gram

Bergerak dibidang distributor, kami UkurdanUji Mandiri Berusaha semaksimal mungkin menyediakan alat ukur terbaik di berbagai jenis dan berbagai macam baik digital maupun yang masih analog.

Untuk pembelian produk silahkan kontak kami atau hubungi Kantor Ukurdanuji yang berada di Jalan Karanggintung KM 2 No.7b Kel. Cirawak, Karanggintung, Kec. Sumbang, Kab. Banyumas, Jawa Tengah 53183.

Ulasan

Belum ada ulasan.

Jadilah yang pertama memberikan ulasan “Alat Ukur Tekanan Ban AMTAST TA109”

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *