Jadwal Imsak dan Waktu Sholat Ramadhan 2022

Daftar Isi

Jadwal Imsak dan Waktu Sholat Ramadhan 2022 – Melalui situs web Kementerian Agama (Kemenag) Anda dapat mengecek jadwal imsakiyah Ramadhan 2022 untuk daerah Jakarta, Semarang, Yogyakarta, Surabaya, Makasar, Padang, Purwokerto dan kota-kota besar lainnya di Indonesia.

Dalam telekonferensi pers usai Sidang Isbat Awal Ramadan 1443H, di Auditorium HM Rasjidi, Kantor Kementerian Agama Jln. MH Thamrin, Jakarta, Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas menyampaikan keputusannya dalam menetapkan Ramadhan 1443 H jatuh pada Minggu, 3 April 2022.

Menurut Menag, keputusan ini diambil setelah peserta sidang mendengarkan pelaporan hasil rukyat atau pemantauan hilal dan memperhatikan perhitungan hisab secara astronomis.

Pada hari pelaksanaan rukyat, 2 April 2022, saat matahari terbenam, secara astronomis posisi hilal di seluruh wilayah Indonesia disebutkan masih belum terlihat dan masih berada di bawah 3 derajat. Data astronomis ini yang kemudian dikonfirmasi melalui rukyatul hilal yang dilakukan 34 provinsi di Indonesia pada 101 titik.

Jadwal Imsakiyah dan Sholat Ramadhan 2021

Secara bahasa, imsak sendiri berarti menahan. Akan tetapi secara istilah puasa, yang dimaksud dengan imsak yaitu menahan dari jima, minum, makan dan menahan diri dari segala sesuatu yang membatalkan puasa. Dalam bulan ramadhan, kata-kata yang sangat familiar di negeri kita adalah Jadwal Imsakiyah.

Di mana dalam hal ini pemerintah seperti Kementerian Agama biasanya akan menambahkan kolom jadwal imsakiyah pada informasi jadwal waktu-waktu sholat. Jadwal imsakiyah ini juga biasanya yang akan dipasang di masjid, musala, rumah, atau tempat-tempat umum lainnya.

Jadwal imsakiyah sendiri juga menjadi pedoman untuk mengumandangkan azan dalam setiap waktu salat hingga waktu berbuka puasa atau memasuki waktu magrib serta informasi memasuki waktu imsakiyah di bulan Ramadhan 1442 H tahun 2021 ini.

Umumnya, jadwal imsakiyah tertulis berada pada waktu 10 menit sebelum waktu sholat subuh. 10 menit itu dapat Andagunakan untuk membaca 50 ayat-ayat yang tidak terlalu panjang atau sebaiknya Anda gunakan untuk berwudhu dan bersiap-siap melaksanakan sholat Subuh ke masjid atau mushola terdekat. Berikut jadwal imsakiah dan waktu solat untuk beberapa kota besar :

1. Kota Jakarta

Jadwal Imsakiyah Jakarta

2. Kota Purwokerto

3. Kota Semarang

4. Kota Yogyakarta

5. Kota Surabaya

6. Kota Makassar

7. Kota Padang

Bagikan artikel ini

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Konsultasi gratis alat ukur dan uji yang sesuai kebutuhan Anda. Segera hubungi kami.