Alat Uji Kadar Oksigen Terlarut AMTAST DO-980 merupakan sebuah perangkat ukur yang dapat digunakan untuk pengolahan air minum / konsumsi. Pengukuran kadar oksigen terlarut dalam air juga diperlukan pada sistem pengolahan air minum. Karena hasil pengolahan air ini didistribusikan untuk kebutuhan air konsumsi, maka kualitas air minum menjadi penting untuk dikontrol. Pada pengolahan air minum ini dibutuhkan DO meter yang mampu mengontrol kualitas air minum.
Alat AMTAST DO-980 dilengkapi dengan sebuah layar LCD yang dapat digunakan untuk melihat hasil pengukuran dengan sangat jelas dan juga mudah untuk dibaca oleh pengguna. Perangkat ini memiliki nilai akurasi yang baik sehingga akan menghasilkan data yang akurat. Dengan adanya perangkat ini maka pekerjaan pengguna akan sangat terbantu.
Fitur Alat Uji Kadar Oksigen Terlarut AMTAST DO-980 :
- Kalibrasi dengan tombol nol dan 100%
- Kompensasi suhu otomatis dengan salinitas dan tekanan udara
- Skala pengukuran dalam mg / L / ppm ; kPa / mmHg, dll
- Indikator pesan pengoperasian secara otomatis
- Memori dengan kapasitas penyimpanan 99 set data pengukuran
- Built-in real-time perangko jam untuk data yang tersimpan
- Komunikasi interface USB yang akan memudahkan pengguna dalam mentransfer data hasil pengukuran secara jelas
Spesifikasi Alat Uji Kadar Oksigen Terlarut AMTAST DO-980 :
Model | DO-980 |
Kisaran DO | 0,00-20,00 mg/L or ppm |
Resolusi | 0,01 mg/L |
Akurasi DO | ±0,3 mg/L |
% Saturasi Oksigen | 0,0-200,0% |
Akurasi | ±5,00% |
Kisaran Suhu | 0,0~50,0 oC, 32-122 oF |
Akurasi Suhu | ±1oC, ±1,8 oF |
Kompensasi Suhu | 0,0~40,0 oC, Automatic |
Koreksi Salinitas | 0~35 g/L |
Koreksi Tekanan Barometik | 450-850 mmHg, 60,0-112,5 kPa |
Titik Kalibrasi | 1 atau 2 titik, 100% di udara atau 0% di solusi |
Memory / Penyimpanan | 99 set data |
Output | USB Komunikasi Interface |
Penggunaan Daya | DC9V, menggunakan AC adapter, 220VAC, 50Hz |
Ukuran | 210(P)mm×188(L)mm×60(T)mm |
Bergerak dibidang distributor, kami UkurdanUji Berusaha semaksimal mungkin menyediakan alat ukur terbaik diberbagai jenis dan macam alat-alat ukur baik digital maupun yang masih analog.
Bagi pemesanan langsung saja kontak kami melalui website yang satu ini. Baik email dan telepon, pesan atau whatsapp, atau bisa langsung saja datang ke alamat kantor kami. Kami akan merespon sebaik dan secepatnya.
Reviews
There are no reviews yet.